Buah Pisang mengandung zat kimia yang baik bagi kesehatan. Zat tersebut antara lain kalsium, nitrogen, fosfor, vitamin, vitamin B kompleks, vitamin C, juga kalium, magnesium, fosfor, zat besi. Manfaat buah Pisang yaitu dapat menurunkan tekanan darah, menyembuhkan luka pada lambung, menyembuhkan luka pada lambung, meningkatkan kekebalan tubuh.
Buah pisang adalah salah satu buah yang bermanfaat bagi kesehatan. Dalam buah pisang terdapat berbagai zat yang sangat diperlukan oleh tubuh kita. Kandungan yang terdapat dalam buah pisang diantaranya yaitu kalsium, nitrogen, fosfor, vitamin, vitamin B kompleks, vitamin C, juga kalium, magnesium, fosfor, zat besi.
Berikut adalah manfaat buah pisang bagi kesehatan :
1. Menyeimbangkan air dalam tubuh
2. Menurunkan tekanan darah
3. Menjaga kesehatan jantung
4. Membantu transportasi oksigen ke dalam otak
5. Membantu pembuangan lemak dalam darah
6. Menyembuhkan luka pada lambung
7. Menyembuhkan luka pada lambung
8. Mengobati jerawat
9. Meningkatkan kekebalan tubuh
Cara membuat Jus buah pisang :
Siapkan 100 gram pisang yang sudah matang dikupas lalu diblender. Tambahkan 50 cc air putih. Minumlah jus buah pisang tersebut pada waktu pagi dan siang hari sebanyak satu gelas.
Itulah beberapa Manfaat Buah Pisang Bagi Kesehatan. Baca juga artikel tentang Manfaat Buah Semangka dan Manfaat Daun Singkong. Selamat mencoba semoga bermanfaat.
Judul : Manfaat Buah Pisang Bagi Kesehatan
Deskripsi : Buah Pisang mengandung zat kimia yang baik bagi kesehatan. Zat tersebut antara lain kalsium, nitrogen, fosfor, vitamin, vitamin B kompleks...